Ketika memutuskan untuk membeli genset selain harus menyediakan uang ada beberapa hal lain yang perlu anda perhatikan. Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu anda perhitungkan ketika memutuskan untuk membeli genset. Biaya maintenance genset secara rutin Tempat yang luas dan aman untuk meletakkan genset Biaya perbaikkan ketika genset rusak Genset rusak dan tidak bisa digunakan […]